RPP PAI K13 Kelas 6 SD untuk Semester 1 dan 2 Revisi 2019
Katulis.com – Selanjutnya RPP PAI K13 Kelas 6 SD untuk Semester 1 dan semester 2 revisi 2018/2019 (Budi Pekerti) yang merupakan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam bisa kami bagikan kepada Bapak/Ibu Guru. Tentunya untuk dipergunakan sebagai perangkat pembelajaran mata pelajaran Pendidikan Agama Islam pada Tahun Pelajaran 2019/2020. Bisa anda dapatkan dalam bentuk format word (doc / docx).
Semua Materi pada RPP Kurikulum 2013 Pendidikan Agama Islam Kelas 6 baik itu di semester 1 (Gasal) dan Semester 2 (Genap) sudah tersedia di sini, karena kami bermaksud membantu para Guru PAI yang sedang mencarinya sebagai salah kelengkapan administrasi Guru kurikulum 2013.
RPP PAI K13 dan Budi Pekerti khusus kelas VI Kurikulum 2013 revisi 2019 ini sebenarnya berupa versi tahun 2018 namun tentu saja sudah Terintegrasi dengan 4C, PPK, Literasi, dan HOST. Tapi untuk tahun pelajaran 2019/2020 saat ini, RPP tersebut masih bisa digunakan.
Persiapkan RPP Kurikulum 2013 Pendidikan Agama Islam Kelas 6 Semester 1 dan Semester 2
Pada RPP K13 PAI kelas 6 SD Revisi 2018/2019 ini sudah dilengkapi KI1, KI2, KI3 dan KI4, berfungsi menumbuhkan sikap spiritual, sikap sosial, pengetahuan dan keterampilan peserta didik. Semua materi sebagai peragkat mengajar :
RPP PAI K13 Kelas 6 Semester 1
- Hikmah zakat, infaq dan sadekah Materi 4.docx – Unduh
- Hari Akhir Materi 2.docx – Unduh
- Q.S. Al-Kafirun Materi 1.docx – Unduh
- As-Samad, al-Muqtadir, al- Muqaddim, al-Baqi Materi 3.docx – Unduh
- Sikap toleran dan simpati Materi 6.docx – Unduh
- Sikap fatanah Materi 5.docx – Unduh
RPP PAI K13 Kelas 6 Semester 2
- Kisah Keteladanan Nabi Zakaria A.s..docx – Simpan
- Membaca Q.S. al-Ma’idah dan Q.S. al- Hujurat.docx – Simpan
- Kisah Keteladanan Ashabul Kahfi.docx – Simpan
- Kisah Keteladanan Nabi Yahya A.s..docx – Simpan
- Makna Berbaik Sangka.docx – Simpan
- Kisah Keteladanan Nabi Isa A.s..docx – Simpan
- Memahami Makna Berinfak dan Bersedekah.docx – Simpan
- Hikmah Berinfak dan Bersedekah.docx – Simpan
- Qadar.docx – Simpan
- Memahami Makna Qada dan Qadar.docx – Simpan
- Arti Q.S. al-Ma’idah dan Q.S. al- Hujurat.docx – Simpan
- Kisah Keteladan Nabi Yunus A.s..docx – Simpan
- Makna Simpati.docx – Simpan
- Makna Toleran.docx – Simpan
- Kandungan Q.S. al-Ma’idah dan Q.S. al- Hujurat.docx – Simpan
- Makna Hidup Rukun.docx – Simpan
Buku Pegangannya bisa anda dapatkan di sini:
Rekomendasi pendukung untuk kelas lainnya:
- Kumpulan Administrasi Guru PAI SD K13 Revisi 2019 Lengkap
- RPP PAI K13 Kelas 1 Semester 1 dan 2
- RPP PAI K13 Kelas 2 Semester 1 dan 2
- RPP PAI K13 Kelas 3 Semester 1 dan 2
- RPP PAI K13 Kelas 4 Semester 1 dan 2
- RPP PAI K13 Kelas 5 Semester 1 dan 2
- Perangkat Pembelajaran Kurikulum 2013
Demikian informasi mengenai RPP Kurikulum 2013 PAI Kelas 6 Revisi 2019/2020, mudah-mudahan apa yang telah katulis berikan pada tulisan ini dapat sedikit membantu semua para Guru PAI SD yang sedang mencarinya.
Melengkapi perangkat pembelajaran adalah salah satu kewajiban seorang Guru, karena RPP merupakan berkas atau dokumen yang sering digunakan pada saat seorang tenaga pengajar melaksanakan tugasnya (mengajar), menyampaikan materi kepada peserta didik (siswa) sesuai dengan alur atau susunan yang telah ditetapkan sesuai silabus. dan kebijakan peraturanmenteri lainnya.
Untuk perbaikan akan segera kami lakukan ditulisan kali ini apabila ada udpate dari rilis buku PAI revisi terbaru. Sepertinya hanya itu saja untuk saat ini, kami akan segera melampirkanperangkat pembelajaran Pendidikan Agama Islam Semester 1 maupun Semester 2 terbaru jika terdapat perubahan.
ibu, kok saya tidak bisa downloadnya ya?
Di halaman download sudah ada stepsnya,
1. Tunggu sampai scan file selesai.
2. Baru lah klik tombol Source di bagian paling bawah