Materi Bimbingan Konseling Kelas 9 Semester 1 dan 2
Katulisweb.com – Inilah materi bimbingan konseling Kelas 9 semester 1 dan 2 untuk dijadikan sebagai contoh referensi dalam menggunakan RPL saat melangsungkan proses kegiatan layanan kepada peserta didik. Berhubung materi merupakan salah satu bagian penting dari pembelajaran maka hal ini jangan sampai ditinggalkan oleh Bapak/Ibu Guru.
Sebelum masuk ke pembahasan tentang Materi Bimbingan Konseling Kelas 9 Semester 1 dan 2 ada baiknya Bapak / Ibu Guru konselor mengetahui landasan-landasan Bimbingan dan Konseling di sekolah?
Bimbingan konseling filosofis. Digunakan oleh konselor sebagai arahan dan dan juga asas pemahaman untuk memberikan layanan yang efektif dan efisien
BK psikologis. Untuk memahami tentang perilaku individu yang menjadi konseli, dalam hal ini adalah perilaku para peserta didik.
BK sosial-budaya. Pemahaman kepada konselor mengenai faktor-faktor sosial dan juga kebudayaan yang bisa memengaruhi perilaku dari konseli.
BK ilmu pengetahuan dan teknologi. Memberikan layanan konseling yang tidak hanya bisa dilakukan secara tatap muka langsung melainkan bisa dilakukan dengan menggunakan sarana internet alias cyber counseling.
Materi BK Kelas 9 Semester 1 (Power Poin / ppt)
- Materi Kerjasama Antar Umat Beragamap – Unduh
- Materi Perencanaan Karir Masa Depan – Unduh
- Materi Berpikir dan Bersikap Positif – Unduh
- Materi Meningkatkan Motivasi Belajar – Unduh
- Materi Komunikasi Efektif – Unduh
- Materi Nilai Nilai Kehidupan – Unduh
- Materi Kepribadian Manusia – Unduh
- Materi Membina Persahabatan Sejati – Unduh
- Materi Evaluasi Prestasi Belajar – Unduh
- Materi Motivasi Sukses dari Tokoh Inspiratif – Unduh
Materi BK Kelas 9 Semester 2
- Materi Etika dan Budaya Tertib Berlalu Lintas – Unduh
- Materi Profesi di Dunia Kerja – Unduh
- Materi Stress dan Cara Mengatasinya – Unduh
- Materi Pilihan Karir Setelah Lulus SMP-MTs – Unduh
- Materi Pentingnya Menjaga Kesehatan Tubuh – Unduh
Rekomendasi CD Materi BK Lengkap Kurikulum Merdeka Versi Baru
Selain Bapak/Ibu Guru dapat mengunduh semua file materi yang telah kami sediakan di atas, pada bagian ini kami pun merekomendasikan Materi Bimbingan Konseling KURIKULUM MERDEKA versi terbaru untuk SMP dalam bentuk CD, silahkan cek pada tabel berikut:
Materi BK SMP/MTS Kurikulum Merdeka Kelas 7, 8 , 9 | Cek Harga | |
Materi BK SMA SMK Kurikulum Merdeka Kelas 10,11,12 | Cek Harga |
Materi BK Kelas Lainnya:
Rekomendasi Perangkat Pendukung:
- RPL BK kelas 7 Revisi 2022 Semester 1 dan 2
- RPL BK kelas 8 Revisi 2022 Semester 1 dan 2
- RPL BK kelas 9 Revisi 2022 Semester 1 dan 2
- Administrasi Bimbingan Konseling
Materi BK kelas 9 membahas tentang berbagai aspek kehidupan remaja, seperti perubahan fisik dan psikis, perencanaan karir, mengatasi stres, dan lain-lain.
Baca Juga:
- Aspek-Aspek yang Dipelajari dalam Materi BK Kelas 9
- Contoh Latihan Soal Materi BK Kelas 9
- Buku Referensi Materi BK Kelas 9
- Pengertian, Tujuan, dan Fungsi Materi BK Kelas 9
Itulah pembahasan berbagi info tentang materi Bimbingan dan Konseling khusus Kelas 9 untuk semester Ganjil dan genap di Tahun Ajaran 2022/2023. Semoa dapat dijadikan sebagai referensi terbaik.